Apartemen Studio Dalam Bentuk Desain Interior Klasik

14 Des 2011 | comments

Apartemen Studio Dalam Bentuk Desain Interior Klasik dan mungkin Apartemen Studio yang Anda miliki juga bisa didesain dengan desain interior bergaya klasik tapi tidak terkesan teralalu berat untuk ukuran apartemen studio yang kecil. Seperti apartemen studio yang terletak di Vasaparken, Stockholm ini, dengan luas 36m2. Langit-langitnya yang tinggi dengan 2 jendela besar membuat ruangan terang dengan pencahayaan alami secara maksimal. Oleh sebab itu furnitur dengan warna gelap bergaya klasik bisa diletakkan di apartemen ini tanpa membuat ruangan di dalam apartemen terlihat berat. Pemilik apartmen memutuskan untuk tetap menggunakan lantai kayu oak yang memang asli berasal dari bangunan apartemen yang berdiri sejak tahun 1880an. Lantai kayu lama dengan perabotan baru yang dikombinasikan membuat apartemen ini terlihat klasik tapi dengan sentuhan modern.
Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_a.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_b.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_c.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_d.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_e.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_f.jpg

Apartemen Studio dalam Desain Interior Klasik_g.jpg

Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © . Liputan Terbaru - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger